Cara Membuat Steak Daging Kurban Sapi ala Restoran Pakai Teflon Enak dan Empuk Catat Resepnya

Editor: Arie Noer Rachmawati

TRIBUNJATIM.COM - Biasanya saat Hari Raya Idul Adha 1442 H, stok daging kurban berlimpah.

Nah, berikut satu resep untuk mengolah daging kurban sapi.

Cara membuatnya pun mudah, hanya menggunakan teflon tetapi rasa seperti masakan restoran.

Adapun resep ini ialah resep steak daging sapi kurban ala restoran dengan menggunakan teflon.

Penasaran cara membuatnya, simak uraiannya yang dilansir TribunJatim.com dari Kompas.com, Senin (19/7/2021).

Baca juga: Cara Membuat Bakso Sapi Rumahan Pakai Blender, Bisa Dibuat Stok Makanan, Lihat Resepnya

Strip steak adalah potongan daging steak yang berasal dari bagian pinggang bawah sapi.

Teksturnya cukup empuk, sehingga cocok dijadikan steak.

Sementara saus chimichurri yang segar digunakan untuk saus steak dan salad rempah untuk pendamping makan.

Resep steak daging sapi ala restoran

Related Posts

0 Response to "Cara Membuat Steak Daging Kurban Sapi ala Restoran Pakai Teflon Enak dan Empuk Catat Resepnya"

Post a Comment