Polisi Gadungan Tipu Mantan Pramugari hingga Rugi Rp 108 Juta Sering Video Call Pakai Seragam
TRIBUNNEWSSULTRA.COM - Seorang pria berinisial HB (32) nekat melakukan penipuan.
HB mengaku sebagai anggota polisi.
Aksi polisi gadungan ini terjadi di Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY).
Baca juga: Nasib Nahas Gadis Remaja, Pasang Kawat Gigi Malah Berujung Kesakitan Lalu Tewas
Sedangkan korbannya merupakan wanita berinisial FRLP.
Akibat perbuatan pelaku, korban yang merupakan mantan pramugari tersebut merugi hingga Rp 108 juta.
HB kini sudah diamankan oleh pihak kepolisian untuk dimintai pertanggungjawabannya.
Baca juga: Ayah Rudapaksa Anak Kandung Umur 11 Tahun Berkali-kali, Korban sampai Hamil dan Melahirkan
Kepala Satuan Reserse Kriminal Polres Sleman, AKP Deni Irwansyah menceritakan, kronologi awal antara pelaku dan korban berkenalan lewat aplikasi pencarian pertemanan pada sekira bulan November 2020 lalu.
Selanjutnya, saling bertukar nomor handphone, janjian bertemu dan sering berkomunikasi. Kadang telepon biasa dan juga video call.
Kepada korban, pelaku mengaku sebagai anggota Polisi di Polsek Gondokusuman, Yogyakarta.
Bahkan supaya meyakinkan, saat video call, pelaku kerap kali mengaku sedang piket dan memakai seragam.
Baca juga: Modus Matikan Listrik Mesin ATM, 3 Pria Gasak Rp 18 Juta di Berbagai Tempat
0 Response to "Polisi Gadungan Tipu Mantan Pramugari hingga Rugi Rp 108 Juta Sering Video Call Pakai Seragam"
Post a Comment