Ngeri Solskjaer Jadi Monster Kerasukan Mourinho

VIVA â" Ada pemandangan unik di duel antara Manchester United versus West Ham United yang berlangsung akhir pekan lalu. Manajer Setan Merah, Ole Gunnar Solskjaer tertangkap kamera melampiaskan amarahnya menyerupai Jose Mourinho. Seperti apa penampakannya?
Setan Merah menghadapi West Ham di London Stadium dalam lanjutan ajang Premier League 2021/2022. Duel itu berlangsung seru, saling mengejar gol menghiasi jalannya pertandingan.
The Hammers unggul lebih dulu lewat gol dari Said Benrahma menit ke-30. Kemudian MU membalas lima menit berselang melalui aksi Cristiano Ronaldo.
Di babak kedua, duel makin panas, MU yang dominan akhirnya bisa berbalik unggul di menit ke-89 setelah Jesse Lingard mencetak gol. Dan tim tuan rumah mendapat keuntungan tak lama setelahnya.
0 Response to "Ngeri Solskjaer Jadi Monster Kerasukan Mourinho"
Post a Comment